

Pekembangan startup itu banyak macamnya, bisa dari organisasi, pencapaian dan pendanaan. Butuh perjuangan yang besar untuk berkembang. Dari mulai membiasakan budaya dan membentuk SDM yang berkualitas. Membentuk kualitas pasti membutuhkan development jangka panjang. Oleh karena itu Startup harus mencapai pendapatan atau pemasukan yang besar untuk mengalokasikan ke development product yang ingin dibuat. Memang salah satu tugas founder yaitu mencari sumber dana untuk melakukan development. Ada beberapa cara agar bisa mendapatkan investor, tetapi kali ini saya akan membahas tentang proses perkembangan pendanaan startup berdasarkan tahapannya.
diantara lain….
Proses sangat awal dan tidak butuh usaha besar. kita tinggal menabung sambil development prototype. Pada proses ini kita akan menyuntikkan dana ke startup kita. Dananya tak perlu besar tetapi cukup untuk membentuk sebuah prototype yang nanti akan dijadikan alat untuk mendapatkan dana dari investor yang lebih besar. Kadang dana yang terlalu besar kita suntikkan di startup kita tidak efektif karena tidak tepatnya alokasi dana untuk development. development ini tidak hanya development aplikasi atau sesuatu yang akan anda tawarkan tetapi juga diperhartikan untuk mem-Branding startup itu sendiri dan product yang akan dibuat.
Ada beberapa tahapan didalam pembagian saham ini. mulai dari pendanaan yang kecil sampai yang besar(baca:banyak uangnya). Cara yang bisa dilakukan untuk membagikan saham yaitu pitch dengan investor. berikut akan dijelaskan apa saja tahapannya.
Setelah kamu membaca artikel ini apa yang sedang kamu fikirkan ?. Tetap belajar kawan, jangan pernah merasa membuat startup saja sudah cukup. Dan jangan terlalu berfikir panjang jika pendanaan saja masih belum di atur pengalokasiannya. Tetap semangat dan Belajar.
Share: